Trik Mengganti Tampilan Skin Kaspersky 2011 | Bagi sobat yang memakai Kaspersky Internet Security 2011 sebagai bodyguard kompy di rumah. Sekarang saya share Trik mengganti tampilan Kaspersky 2011, sehingga sobat tidak bosan dengan tampilan yang itu-itu saja. Cara merubahnya juga sangat gampang, jika sobat sudah menginstal kaspersky 2011 ini, sobat tidak perlu meng-uninstalnya dulu tapi langsung az mengganti tampilan kaspersky sobat dengan tampilan yang baru ini. Nah gimana sob.. ingin mencicipi tampilan Kaspersky dengan Black Skin Kaspersky 2011 dan Blue Skin Kaspersky 2011..?? Ikuti langkah-langkahnya berikut ini..
- Download Black Skin Kaspersky 2011disini dan Blue Skin Kaspersky 2011 disini
- Jika sudah selesai mendownloadnya ekstract file dengan mengklik ganda file tersebut
- Sekarang Buka Kaspersky 2011 sobat
- Klik settings yang berada di pojok kanan atas
- Pada jendela baru, klik Advance setting yaitu ikon dipojok atas kiri yang seperti gambar kardus (ikon yang ke-4 dari kiri)
- Kemudian pilih menu Appearance, pada kotak "Use alternative skin" silakan di ceklist kemudian tinggal browse ke folder tempat sobat menyimpan skin yang baru didownload diatas. Klik "Aply kemudian "OK".
- Sekarang tampilan kaspersky sobat sudah berubah.. :)
- Jika sobat ingin mengembalikan ke tampilan atau skin ke default sobat tinggal hilangkan ceklist / unchek pada kotak "Use alternative skin".
Demikian Trik cara mengganti tampilan kaspersky 2011, semoga bisa menghilangkan rasa bosan sobat, tapi ingat jangan bosan-bosan untuk berkunjung ke blog yang pas-pasan ini ya.... :)
6 komentar:
Ok juga nih. tp sy gak pke kaspersky. jadinya buat pembelajaran sj
thanks tips nya bro, , bermanfaat sekali
ada link download lain ga gan,..
lumayan buat memperindah kis 2011 yang baru,.
nice share.... untuk cityskin ada gak bos?
thaanks bangets nih mas infonya..
Loved reading thiis thanks
Post a Comment
Silahkan beri komentar + smiley dengan cara memasukkan kode smileynya Hatur nuhun sebelumnya..